Background Folder Windows Vista

Untuk mempercantik tampilan halaman folder pada Windows XP itu sudah biasa, bagaimana dengan Windows Vista ?. Sebagian dari sobat mungkin sudah tahu cara yang akan kita gunakan berikut ini. Disini kita akan menggunakan suatu software khusus untuk menambahkan beberapa tab baru pada properties sebuah drive atau folder pada Windows Vista.

Instalasinya sangat mudah, setelah terinstall dan komputer telah di restart sistemnya. Tampilan properties akan berubah seperti gambar dibawah ini :

Setelah itu, sobat bebas untuk mengganti tampilan background pada folder Windows Vista sobat.

Silahkan di Download Disini

Subscribe to receive free email updates:

4 Responses to "Background Folder Windows Vista"

  1. thanks ya mas armanks atas gambar D'masiv nya.. semoga bermanfaat ;;)

    ReplyDelete
  2. Aku masih pakai XP. Tapi berguna buat mendatang kalau dah pake vista. :)

    ReplyDelete
  3. Aq dah coba ni, mas. Tapi koq gak bisa yah. Mohon bantuannya. Makaci....

    ReplyDelete