Menampilkan Hidden File

Seringkali ada file system atau file penting yang dirasa tidak perlu ditampilkan secara umum dihidden / disembunyikan oleh Windows.

Mungkin banyak orang sudah mengetahui cara ini, tapi sebagian besar pasti masih ada yang belum pernah mencoba atau bahkan baru mengetahuinya setelah membaca artikel ini. Tips ini sangat efektif, saat setelah kita menscan suatu drive/folder, biasanya ada beberapa folder dalam posisi hidden.

Oleh karena itu saya pada artikel ini menampilkan trik bagaimana menampilkan hidden file dan folder tersebut.

Pada sistem operasi Windows, pada tiap windows yang terbuka seperti saat kita mengklik ganda MyComputer akan terdapat menu-menu seperti File, Edit , View, Favorites, dan Tools.

Langkah-langkah untuk menampilkan hidden file dan folder:

1. Pilih menu Tools > Folder Options.

2. Lalu pilih tab View, lalu cari folder Files and Folders > kemudian Hidden Files and Folders,

3. Kemudian klik radio button Show Hidden files and folders

Semoga membantu bagi Sobat yang membutuhkannya...

Subscribe to receive free email updates:

9 Responses to "Menampilkan Hidden File"

  1. wah artikelnya pada ketinggalan zaman mendingan ngentot aja kmu wajah kaya germo.....

    ReplyDelete
  2. mendingan besok nyari tips and trick ngrubah wajah looo yang kaya anjing tuuuu

    ReplyDelete
  3. kyk nya gak ada kata ketinggalan jaman deh untuk share ilmu itu..

    keep share bro,,jgn dianggap orang sok pinter kyk yg komen diatas gw ini..

    sukses slalu.

    ReplyDelete
  4. Maju terus bro, hasil karya lo yang seperti inilah yang membedakan lo dari orang2 ga berguna di indonesia seperti 2 komen paling atas itu.

    dari orang yang ingin menjadikan bangsa indonesia lebih terdidik.

    ReplyDelete
  5. Maju terus bro, hasil karya lo yang seperti inilah yang membedakan lo dari orang2 ga berguna di indonesia seperti 2 komen paling atas itu.

    dari orang yang ingin menjadikan bangsa indonesia lebih terdidik.

    ReplyDelete
  6. Wah, itu yang kasih komen paling atas dan kedua manusia atau bukan ya? baru makan pakai rumput aja udah sok !
    Jangan hiraukan iblis yg melintas, mereka itu pada dasarnya cuma bisa nyukur ketiak ketimbang berkarya ! http://us.i1.yimg.com/us.yimg.com/i/mesg/emoticons7/24.gifhttp://us.i1.yimg.com/us.yimg.com/i/mesg/emoticons7/24.gifhttp://us.i1.yimg.com/us.yimg.com/i/mesg/emoticons7/24.gif

    ReplyDelete
  7. untuk 2 koment yang diatas udah merasa pinter bgt kyknya...pinter juga ga..tolol iya...bisa bacot ngatain orang doank..lu sendiri bisa apa?? x(

    teruskan posting-an lu...terus berkarya..jangan peduliin anjing gong-gong..;)

    ReplyDelete
  8. Jika ingin ngerubah muke kayak anjing jadi indra brugman/rizki/yg lainnya gampang bro.! tapi hargai donk orang yang berbagi ilmu walaupun itu kecil/ktinggalan jaman/jadul tapi bermanfaat.dari pada......! Mari berbagi ilmu agar indonesia menjadi lebih maju lagi trutama IT-nya. Ok!

    ReplyDelete
  9. biasa lah bro, orang yang bisanya cuma komentar tapi gak bisa berbuat... jadi dimaklumi aja lah... ;)

    ReplyDelete